Edukasi

JAMBU DERSONO

JAMBU DERSONO
Tahun Penanaman : 2018
Bahasa Indonesia : Jambu Dersono
Bahasa Jawa : Jambu Bol
Bahasa Inggris : Malay Apple
Bahasa Latin : Syzygium Malaccense

JAMBU DERSONO ;  juga disebut jambu bol atau jambu tlapak arum.

BUAH ;  berwarna merah muda bila masih muda dan merah darah kalau sudah tua atau matang.

GADING BUAHNYA :  berwarna putih di dalamnya juga terdapat biji bundar dan besar, sama seperti biji buah jambu pada umumnya

JAMBU DERSONO mengandung vitamin dan nutrisi yang sangat penting untuk kesehatan dan kesejahteraan tubuh.

  • Vitamin C dan A, Niasin, Kalsium, Kalium, Magnesium, Fosfor, Protein, Serat makanan
  • Kontrol Diabetes, Meningkatkan kesehatan Jantung, Meningkatkan imunitas,mengatur berat badan, menjada kesehatan tulang, memperhatikan hati & ginjal, mencegah kanker, menjaga kesehatan kulit, sumber hidrasi yg baik